Seperti yang tertera pada judul di atas. Ada penggemar yang berjanji kepada WINNER bahwa dia akan bekerja keras untuk diterima di Seoul University dan benar-benar diterima.
Dia adalah seorang Inner Circle!!!



WINNER mengadakan acara fansign untuk comeback mereka. Sebelumnya, dia berjanji pada Seungyoon bahwa dia akan diterima di sebuah universitas dan akan kembali dengan mengenakan jaket kampusnya. Tapi siapa yang menyangka jika ternyata universitas tersebut adalah Seoul University!!! Dia bahkan mengenakan jaket kampusnya.
Seluruh Inner Circle bangga padanya tetapi aku bahkan lebih bangga karena dia dapat memenuhi janjinyaㅠㅠㅠ
Aku bahagia mengetahui bahwa mungkin WINNER sedikit berkontribusi pada kesuksesannya?ㅋㅋㅋㅋ
Dia adalah girl crush-ku diantara Inner Circleㅠㅠㅠ Aku juga ingin menjadi Inner Circle yang membuat para penggemar banggaㅠㅠ
WINNER akan comeback pada tanggal 4 April jam 6 sore waktu Korea!!!
- Tahun lalu dia berkata bahwa dia akan kembali ke fansign dengan mengenakan jaket kampusnya. Dia sangat keren karena sanggup memenuhi semua janjinya…
- Dia sangat bangga karena penggemar memenuhi janjinya sampai-sampai dia menyampaikan hal ini melalui mic ㅋㅋㅋㅋㅋㅋㅋㅋ Aku iri… dia dapat menjadi fangirl, menjaga kehidupan pribadinya, masuk ke Seoul University dan mengenakan jaketnya, bahkan mendapatkan pujian dari WINNERㅠ
- Tahun lalu, saat promosi Really Really, dia berkata dia akan masuk ke universitas dan mengenakan jaket kampusnya. Tapi dia benar-benar mewujudkannya setahun kemudian…ㄷㄷㄷㄷㄷㄷㄷㄷ
- Aku iri dengan tekadnya
- Seoul University… fans sign..
- Ada juga seorang murid SMA pria yang mengatakan pada Seunghoon bahwa dia akan masuk ke sekolah kedokteran, kan?ㅋㅋㅋㅋㅋㅋㅋㅋㅋㅋㅋㅋㅋ
Artikel asli di Pann. Terjemahan ke Bahasa Inggris oleh Pannchoa. Terjemahan ke Bahasa Indonesia oleh @Incle_Babies.
Dia pamitan sama Winner dan gak nyangka universitas yg di pilih itu Seoul
SukaDisukai oleh 1 orang